Pesan Utama

Blog ini saya buat untuk mempublikasikan hasil karya saya sebagai guru. Saya harap karya saya ini dapat membantu anda. Semoga pendidikan di Indonesia semakin maju, amin.

Klik disini !!!

BELAJAR MENGINSTALL SISTEM OPERASI (OS) MENGGUNAKAN VIRTUAL BOX

Bagi pemula, belajar komputer sekarang ini sudah sangat mudah. Misalnya untuk belajar menginstall sebuah sistem operasi (windows, linux, dll), kita tidak perlu melakukan install ulang berulang-ulang yang tentunya selain melelahkan dan akan memusingkan jika salah install (namanya juga pemula heee),
terlalu sering di install ulang dapat mempercepat rusaknya harddisk komputer.
Untuk sekedar belajar mengistall sebuah sistem operasi sebelum terjun langsung ke TKP, kita dapat memanfaatkan aplikasi virtual machine (mesin virtual).
Beberapa jenis virtual machine antara lain virtual box, virtual PC, qemu emulator, vmware, dan lain-lain. Dari beberapa virtual machine, salah satu yang mudah digunakan adalah virtual box, yang bisa dijalankan di sistem operasi windows manapun dan dapat dijalankan di mesin 32 mapun 64.
Berikut link tampilan dan download tutorial "BELAJAR MENGINSTALL SISTEM OPERASI (OS) MENGGUNAKAN VIRTUAL BOX", semoga bermanfaat.

Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar